Friday, January 25, 2019

Jumlah Lampion Kampung Tionghoa Sanggau



Ternyata jumlah lampion yang dipasang di sepanjang Kampong Tionghoa (pasar Kartini) Kota Sanggau tidak terlalu banyak, namun tidak pula bisa kita katakan sedikit. 

Berikut hasil penghitungan penulis ketika mencoba dengan nekat menghitung sendiri dari ujung ke ujung lampion yang terpasang hidup maupun yang lampunya padam.

Satu deret lampion yang dibentangkan jumlahnya berbeda-beda, ada yang 8 buah sampai dengan 11 buah lampion. Dapat disimpulkan;

33 deret x 8 lampion = 264 buah lampion
15 deret x 10 lampion = 150 buah lampion
9 deret x 9 lampion = 82 buah lampion
11 deret x 11 lampion = 121 buah lampion

JUMLAH KESELURUHAN LAMPION = 617 buah lampion

Terlepas dari Fengshui angka-angka pada lunar year of the pig ini, 617 buah lampion sudah menghiasi pinggiran sungai Kapuas. Gong Xi Fat Chai!

No comments:

Post a Comment